Analisis Situasi Pembangunan Manusia Kota Batu 2016 - BPS-Statistics Indonesia Batu Municipality

Android-based Integrated Various Data Services (APEL BATU) application, to access Batu City BPS data more quickly and easily, can be downloaded here  II  The Android-based Dolan Batu application for accessing integrated tourism data in Batu City can be downloaded here

To get offline services, please visit the Integrated Statistics Service (PST), Monday - Friday 08.00 - 15.30 WIB and online services via email bps3579@bps.go.id and Data Services via Whatsapp (PANDAWA) via number 082190003579

Analisis Situasi Pembangunan Manusia Kota Batu 2016

Catalog Number : 3102004.3579
Publication Number : 35790.1613
ISSN/ISBN : -
Publishing Frequency : Annualy
Release Date : December 1, 2016
Language : Indonesian
File Size :  MB

Abstract

Kinerja pembangunan suatu daerah dapat dinyatakan dengan berbagai indikator seperti Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), Indeks Mutu Hidup dan Indeks Pembangunan Manusia (IPM). Publikasi Analisa Pembangunan Manusia menggunakan IPM sebagai dasar penilaian kinerja tersebut. Kelebihan IPM dibandingkan dengan indikator lainnya adalah selain mengukur sisi sosial, IPM juga mengukur dari sisi ekonomi. IPM dapat pula digunakan sebagai dasar penyusunan kerangka kerja dalam perencanaan pembangunan. Data-data yang ditampilkan dalam publikasi Analisis Situasi Pembangunan Manusia Kota Batu Tahun 2015 ini sebisa mungkin mengacu pada indikator-indikator yang tertuang dalam Renstra Kota Batu Tahun 2013-2015. Adapun data-data yang disajikan meliputi gambaran umum wilayah, kualitas penduduk, kondisi kesehatan, pendidikan, ketenagakerjaan, dan perekonomian daerah
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kota Batu (Statistics of Batu Municipality) Jl. Melati No. 11.Songgokerto

Kota Batu

Jawa Timur

65312 Telp. (0341) 512575

Fax. (0341) 512575Homepage : http://batukota.bps.go.id  E-mail : bps3579@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia